PT. Mataram Tunggal Garment
PT. Mataram Tunggal Garment sedang membuka lowongan pekerjaan dengan posisi yang dibutuhkan yaitu Operator Sewing yang bertanggung jawab untuk mengoperasikan mesin jahit untuk membuat suatu produk.
Kualifikasi:
- Min. 18 tahun
- Min. SLTP
- Skill/non-skill
- Mau belajar
Fasilitas:
- Gaji UMK Sleman
- Kompensasi kontrak
- Makan siang
- BPJS Kesehatan & Ketenagakerjaan
- Premi hadir
- 5 hari kerja
Cara Melamar
Jika anda berminat dan sudah sesuai dengan ketentuan perusahaan anda dapat mengirimkan lamaran melalui Email: recruitment@mtg.cc
Note
- Surat Lamaran Kerja
- Curriculum Vitae (CV)
- Fotokopi KK3
- Fotokopi KTP 3
- Pas Foto Terbaru
- SKCK (Surat Keterangan Catatan Kriminal)
- Surat Sehat
- Ijazah
WASPADA PENIPUAN RECURITMEN TIDAK DIPUNGUY BIAYA!!!
Sekilas Tentang PT. Mataram Tunggal Garment
PT. Mataram Tunggal Garment adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri pakaian jadi wanita ( ladies product light woven). Berdiri sejak tahun 1992. Fokus pemasaran produk adalah 100% ekspor, dengan tujuan negara, USA, Jepang, Meksiko, Peru, Inggris. PT. Mataram Tunggal Garment Memiliki visi dan misi untuk menjadikan perusahaan yang gunggul dalam hal ekspor dengan m menggunakan tenaga kerja lokal, PT. Mataram Tunggal Garment ingin menjadi yang terdepan dalam industri konveksi pakatan wanita. Hal ini didorong dengan kualitas dan mutu yang tinggi, serta selalu mengikuti perkembangan industri konveksi pakaian wanita seiring perkembangan zaman.
Informasi Tambahan
- Alamat: 89FV+34C, Balong, Donoharjo, Kec. Ngaglik, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581
- Telepon: (0274) 896100
- CP: 081469705887 / 087838611213
To apply for this job please visit mtg.cc%20%20Note.